Categories
Uncategorized

Yono-Gakuin Japanese Language School

Yono-Gakuin Japanese Language School

TENTANG SEKOLAH

Yono-Gakuin Japanese Language School dapat dicapai dengan 30 menit naik kereta dari pusat kota Tokyo, tepatnya di Saitama, sebuah wilayah suburb yang nyaman ditinggali namun praktis dijangkau. Lingkungannya tenang untuk belajar dan harga-harga relatif lebih murah dibanding pusat kota Tokyo. Di dekat sekolah juga ada kuil sehingga siswa bisa merasakan acara-acara tradisional Jepang yang ada sepanjang tahun.

Di kelas, siswa diajarkan murni hanya dengan bahasa Jepang. Ada 4 kemampuan yang dipelajari dengan seimbang (membaca, menulis, berbicara, mendengar). Juga ada kelas tambahan gratis untuk pelajaran sulit seperti kanji. Selain itu, wali kelas setiap harinya juga menyiapkan PR yang disesuaikan dengan tiap level pemahaman sehingga siswa dapat lebih cepat menguasai pelajaran.
Di Yono-Gakuin Japanese Language School juga banyak aktivitas-aktivitas untuk siswa, sehingga tidak hanya belajar bahasa Jepang, siswa asing juga bisa menikmati kehidupan dan budaya Jepang.

Informasi Umum

Nama SekolahYono-Gakuin Japanese Language School
Alamat4-78, Kishikicho, Omiya-ku, Saitama-shi, 330-0843
Stasiun terdekatSt. Saitama-Shintoshin (7 menit jalan kaki)
Tahun didirikan1988
Jumlah siswa157
Jam belajar per minggu20
LINKhttps://www.facebook.com/yonogakuin
https://www.instagram.com/yonogakuin/

Jumlah Siswa Internasional

Cina33
Thailand10
Indonesia16
Vietnam69
Amerika2
Rusia17
Lainnya10

Keunggulan

Kelas tambahan kanji setiap hari untuk siswa dari negara non-kanji, sehingga siswa dari negara tersebut bisa mengimbangi siswa lain dari negara pengguna kanji.
Kelas persiapan JLPT dan EJU untuk siswa yang sudah masuk kelas menengah ke atas
Untuk siswa kelas menengah ke bawah, pemfokusan pada perbaikan pelafalan sehingga bisa bicara bahasa Jepang seperti native. 
Bantuan untuk kerja paruh waktu di bisnis lokal (sekitar sekolah)

Program dan Biaya

Lainnya

FasilitasPerpustakaan, ruang istirahat, Free internet
AktivitasFestival Hanami, study trip, memakai yukata/furisode, upacara minum teh, membuat udon, menanam padi, pergi ke Gunung Fuji, festival kembang api musim panas, LOTTE Candy Factory, main ski, BBQ bersama mahasiswa Jepang, lomba membuat mochi, Halloween party,  home visit, international food party, dll

Ayo Daftar Sekarang! Kuota Terbatas

Hubungi Kami

Jeducation Indonesia

Pakuwon Tower Level 12 Unit B
Jl. Casablanca Kav. 88 
Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870

Tlp/wa :

Amalia: 0852-1580-2559 (Education Event)

Afi: +62 812-9726-5232 (Sekolah ke Jepang)

Nida: +62 812-1041-7571 (Kursus Online – Native Speaker)

Email : informasi@jeducation.com

Hubungi Kami

Jeducation Indonesia

Pakuwon Tower Level 12 Unit B
Jl. Casablanca Kav. 88 
Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870

Tlp/wa :

Amalia: 0852-1580-2559 (Education Event)

Afi: +62 812-9726-5232 (Sekolah ke Jepang)

Nida: +62 812-1041-7571 (Kursus Online – Native Speaker)

 

Categories
Uncategorized

Interculture Language Academy

Interculture Language Academy

Tentang Sekolah

Interculture Language Academy (ILA) terletak di kota Kobe, kota yang sejak dulu telah dikenal sebagai kota internasional di bagian barat Jepang. Lingkungan Kobe sangat indah karena memiliki gunung dan laut, di mana di bagian utara terdapat Gunung Maya dan Gunung Rokko, di bagian selatan terdapat pelabuhan Kobe.

ILA dapat membantu siswa asing yang ingin meneruskan ke pendidikan tinggi seperti S1, S2, maupun sekolah vokasi. Selain itu, selain kelas umum di ILA juga terdapat kelas budaya dan kelas sosial untuk membantu siswa asing lebih memahami masyarakat Jepang yang unik.

ILA juga menyediakan kelas bahasa Jepang bisnis untuk siswa yang ingin mencari kerja di Jepang

Wujudkan Impian Anda di ILA!!

Informasi Umum

Nama SekolahInterculture Language Academy
Alamat5-5 Sanban-cho, Nagata-ward, Kobe City, Hyogo Prefecture JAPAN 653-0011
Stasiun terdekatStasiun Hyogo (15 menit jalan kaki)
Stasiun Nagata (2 menit jalan kaki)
Stasiun Kosoku-Nagata (2 menit jalan kaki)
Tahun didirikan1988
Jumlah siswa293 *termasuk yang belum bisa masuk Jepang
Jam belajar per minggu20 jam
LINKFacebook : Interculture Language Academy
Website : www.kobe-ila.com
Youtube : Interculture Language Academy Japan

Jumlah Siswa Internasional

Myanmar63
Indonesia32
Cina22
Thailand20
Vietnam17
Filipina14
Eropa11
Uzbekistan7
Kanada1
Lainnya106

 

Keunggulan

1Diajarkan oleh guru yang berpengalaman mengajar bahasa Jepang kepada siswa asing dari berbagai negara
2Kelas disesuaikan dengan kemampuan siswa
3Statistik siswa yang melanjutkan ke pendidikan selanjutnya dan bekerja tinggi

Program dan Biaya

Lainnya

FasilitasPerpustakaan, UKS, ruang konsultasi, ruang belajar mandiri, kantin, mushalla, asrama
AktivitasAcara penerimaan siswa baru, festival bunga sakura, karyawisata ke Kyoto-Nara, lomba pidaato, seminar pendidikan dan kerja, pesta tahun baru, jalan-jalan kelulusan, dan reuni
Kelas Pilihanmata pelajaran sains, matematika, sosial umum, kanji, bahasa Jepang untuk EJU, kelas rancangan penelitian, kelas percakapan

Lokasi Interculture Language Academy

Ayo Daftar Sekarang! Kuota Terbatas

[mashshare]
Hubungi Kami

Jeducation Indonesia

Pakuwon Tower Level 12 Unit B
Jl. Casablanca Kav. 88 
Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870

Tlp/wa :

Amalia: 0852-1580-2559 (Education Event)

Afi: +62 812-9726-5232 (Sekolah ke Jepang)

Nida: +62 812-1041-7571 (Kursus Online – Native Speaker)

Email : informasi@jeducation.com

Hubungi Kami

Jeducation Indonesia

Pakuwon Tower Level 12 Unit B
Jl. Casablanca Kav. 88 
Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870

Tlp/wa :

Amalia: 0852-1580-2559 (Education Event)

Afi: +62 812-9726-5232 (Sekolah ke Jepang)

Nida: +62 812-1041-7571 (Kursus Online – Native Speaker)

 

Categories
Uncategorized

Tokyo Galaxy Japanese Language

Tokyo Galaxy Japanese Language

Tokyo Galaxy Japanese Language Jeducation Indonesia

Tentang Sekolah

Tokyo Galaxy sudah mendapatkan reputasi sebagai salah satu sekolah bahasa Jepang terbaik di Tokyo. Tokyo Galaxy sangat menitikberatkan kemampuan dasar dalam mempelajari bahasa, oleh karena itu buku pelajarannya didesain khusus untuk siswa level dasar.

Selain itu, Tokyo Galaxy juga mempunyai kurikulum yang unik untuk kelas-kelas wajib dan kelas-kelas pilihan. Semua siswa dari berbagai negara (negara kanji seperti Cina dan Taiwan dan non-kanji seperti Indonesia) didukung kebutuhannya untuk mencapai target yang diinginkan.

Informasi Umum

Nama SekolahTokyo Galaxy Japanese Language School
Alamat1-15-13 Shinkawa, Chuo-ku, Tokyo 104-0033
Stasiun terdekatSt. Kayabacho (5 menit jalan kaki)
St. Hatchobori (8 menit jalan kaki)
St. Nipponbashi-Suitengumae (10 menit jalan kaki)
Tahun didirikan1986
Jumlah siswa302
Jam belajar per minggu20 atau 24 jam
LINKhttps://www.facebook.com/Tokyo-Galaxy-Japanese-Language-School-133661956661213/

 

Jumlah Siswa Internasional

China100
Korea72
Taiwan51
Hongkong10
Italia7
Thailand9
Indonesia7
USA11
Rusia6
Lainnya29

 

Keunggulan

1Memiliki buku paket yang disusun oleh Tokyo Galaxy sendiri, serta perhatian khusus untuk siswa asing dari negara non kanji
2Terdapat kelas persiapan universitas yang kurikulumnya sudah diakui oleh MEXT (Kementerian Pendidikan, Budaya, Olahraga, Ilmu Pengetahuan dan Teknologi) Jepang.
3Untuk yang ingin mencari kerja setelah lulus, terdapat kelas bahasa Jepang bisnis dan bantuan lain untuk persiapan mencari kerja

 

Program dan Biaya

Lainnya

FasilitasWi-Fi, perpustakaan, ruang belajar mandiri, ruang konseling (universitas), ruang konseling (kerja), lounge, vending machine, seminar hall, asrama, dll
AktivitasDisneyland, barbekyu, christmas party, festival olahraga, membuat takoyaki, FujiQ Highland, Odaiba, festival kembang api, melihat illumination musim dingin, dll. Selain itu ada juga acara pertemuan dengan mahasiswa-mahasiswa Jepang, 
Kelas PilihanAda sekitar 90 kelas yang bisa dipilih dengan bebas di jam pelajaran ke 3 & 4 bagi siswa yang sudah di level menengah ke atas.
Kelas pelafalan, kelas mengarang, kelas budaya, kelas membuat karya penelitian, kelas bahasa Jepang bisnis percakapan, kelas persiapan EJU (semua mata ujian), dll

 

Lokasi Tokyo Galaxy Japanese Language

Ayo Daftar Sekarang! Kuota Terbatas

[mashshare]
Hubungi Kami

Jeducation Indonesia

Pakuwon Tower Level 12 Unit B
Jl. Casablanca Kav. 88 
Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870

Tlp/wa :

Amalia: 0852-1580-2559 (Education Event)

Afi: +62 812-9726-5232 (Sekolah ke Jepang)

Nida: +62 812-1041-7571 (Kursus Online – Native Speaker)

Email : informasi@jeducation.com

Hubungi Kami

Jeducation Indonesia

Pakuwon Tower Level 12 Unit B
Jl. Casablanca Kav. 88 
Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870

Tlp/wa :

Amalia: 0852-1580-2559 (Education Event)

Afi: +62 812-9726-5232 (Sekolah ke Jepang)

Nida: +62 812-1041-7571 (Kursus Online – Native Speaker)

 

Categories
Uncategorized

Yokohama International Education

Yokohama International Education Academy

Yokohama International Education Jeducation Indonesia

Tentang Sekolah

Yokohama International Education Academy (YIEA) mengajarkan bahasa Jepang sambil mendidik siswanya untuk berpikiran terbuka dan menjadi masyarakat internasional.
Program belajar di YIEA terbagi menjadi dua jenis kelas, yaitu kelas bahasa dan budaya Jepang serta kelas pilihan seperti kelas EJU.

 

Kami tunggu kalian di Yokohama, kota pelabuhan yang maju dan bertaraf internasional!

Informasi Umum

Nama SekolahYokohama International Education Academy
Alamat43 Miyazaki–cho, Nishi-ku, Yokohama-shi, Kanagawa 220-0031
Stasiun terdekatSt. JR Sakuragicho  (4 menit jalan kaki)
Tahun didirikan1988
Jumlah siswa162
Jam belajar per minggu20 jam
LINKhttp://yiea.com/
https://www.facebook.com/YIEAjapanese

 

Jumlah Siswa Internasional

Cina90
Vietnam25
Sri Langka24
Taiwan6
Thailand4
Hongkong2
Indonesia2
Amerika2
Rusia2
Lainnya5    

Keunggulan

1Membantu setiap siswa untuk lulus EJU dan/atau JLPT N1 untuk melanjutkan ke universitas, pasca sarjana, atau sekolah vokasi
2Kurikulum dirancang agar seimbang antara input dan output, sehingga siswa mahir berbahasa Jepang di akademik dan kehidupan sehari-hari
3Terdapat jalur rekomendasi ke universitas dan sekolah vokasi untuk siswa yang berprestasi

Program dan Biaya

Lainnya

Fasilitasinternet, asrama.
AktivitasLomba pidato, pemeriksaan kesehatan, karyawisata, College Day, konseling, festival olahraga, festival sekolah, acara wisuda, wisata budaya Jepang, klub sepak bola, klub tari, karyawisata kelulusan
Kelas Pilihan1. Kelas JLPT N1 & N2
2. Kelas bahasa Jepang bisnis
3. Kelas persiapan EJU
4. Kelas persiapan universitas / sekolah tinggi
5. Kelas budaya Jepang
6. Kelas masyarakat Jepang

Lokasi Yokohama International Education Academy

Ayo Daftar Sekarang! Kuota Terbatas

[mashshare]
Hubungi Kami

Jeducation Indonesia

Pakuwon Tower Level 12 Unit B
Jl. Casablanca Kav. 88 
Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870

Tlp/wa :

Amalia: 0852-1580-2559 (Education Event)

Afi: +62 812-9726-5232 (Sekolah ke Jepang)

Nida: +62 812-1041-7571 (Kursus Online – Native Speaker)

Email: informasi@jeducation.com

Hubungi Kami

Jeducation Indonesia

Pakuwon Tower Level 12 Unit B
Jl. Casablanca Kav. 88 
Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870

Tlp/wa :

Amalia: 0852-1580-2559 (Education Event)

Afi: +62 812-9726-5232 (Sekolah ke Jepang)

Nida: +62 812-1041-7571 (Kursus Online – Native Speaker)

 

Categories
Uncategorized

Osaka YMCA Japanese Language School

Osaka YMCA Japanese Language School

Banyak senior kalian dari Indonesia, jadi tidak perlu khawatir untuk datang dan belajar!

Web: https://www.osakaymca.ac.jp/nihongo/        FB: https://ja-jp.facebook.com/osakaymcagakuin/

Alamat: 952 Minamikawahori, Tennoji-ku, Osaka
Stasiun terdekat: St. Tennoji (JR/Osaka Metro), St. Osaka-Abenobashi (Subway)

Siswa Indonesia: 9 orang (saat ini)
Program yang biasanya diminati: Japanese Comprehensive Course

Yang Special dari sekolah ini

Sekolah bisa meminjamkan ruangan kosong untuk siswa muslim yang ingin beribadah

Lulusan

Ke Sekolah Lanjutan

Jumlah: 58 orang 

Nama sekolah: Kwansei Gakuin Univ., Osaka YMCA International Vocational School, dll.

Bekerja

Jumlah: 11 orang

Nama perusahaan: Welina Hotel Nakanoshina, Rise Creation Vo., Ltd.

Tempat Tinggal

Asrama

Ada

Apartemen

Ada informasi dan bantuan

Tentang Sekolah

Pada tahun 2019 Osaka YMCA sudah merayakan hari jadi yang ke-50 tahun, merupakan sekolah Bahasa Jepang dengan sejarah yang panjang. Para pengajar di Osaka YMCA tidak hanya mengajarkan bahasa, namun juga aktif mengembangkan materi ajar untuk siswa.

Osaka YMCA memiliki siswa asing yang berasal lebih dari 30 negara, sehingga sambil mendidik siswa sekolah ini juga menciptakan suasana keragaman budaya yang harmonis. Osaka YMCA juga memiliki banyak pilihan program baik untuk persiapan studi ke sekolah lanjutan/universitas maupun bekerja di Jepang, dengan pilihan masa belajar 3 bulan – 2 tahun yang efektif menyesuaikan dengan kebutuhan siswa.

Program dan Biaya

Program Bahasa Jepang di Osaka YMCA ada 2, Japanese Comprehensive Course dan Practical Japanese Course.

Bagi siswa yang berasal dari negara yang tidak mengenal huruf kanji lalu ingin melanjutkan studi di Jepang atau siswa yang pendidikan dasarnya belum genap 12 tahun, bisa memilih Japanese Comprehensive Course. Sedangkan bagi siswa yang ingin mempelajari Bahasa Jepang untuk kebutuhan sehari-hari atau bekerja bisa memilih Practical Japanese Course.

Untuk detil informasi biaya tiap program bisa dilihat pada link berikut: https://www.osakaymca.ac.jp/nihongo/en/tuition/index.html

Ayo Daftar Sekarang! Kuota Terbatas

[mashshare]
Hubungi Kami

Jeducation Indonesia

Pakuwon Tower Level 12 Unit B
Jl. Casablanca Kav. 88 
Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870

Tlp/wa :

Amalia: 0852-1580-2559 (Education Event)

Afi: +62 812-9726-5232 (Sekolah ke Jepang)

Nida: +62 812-1041-7571 (Kursus Online – Native Speaker)

Email : apply@jeducation.co.id

Hubungi Kami

Jeducation Indonesia

Pakuwon Tower Level 12 Unit B
Jl. Casablanca Kav. 88 
Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870

Tlp/wa :

Amalia: 0852-1580-2559 (Education Event)

Afi: +62 812-9726-5232 (Sekolah ke Jepang)

Nida: +62 812-1041-7571 (Kursus Online – Native Speaker)

 

Categories
Uncategorized

Meitoku Gijuku Senior High School

Meitoku Gijuku Senior High School

Tentang Sekolah

Meitoku merupakan SMA yang mengasah kemampuan siswanya baik di bidang akademis maupun olahraga. Memiliki 2 gedung, gedung utama di Donoura dan Ryu International Campus.

Siswa asing akan belajar bahasa Jepang selama 1 tahun di Ryu International Campus. Lalu pada tahun kedua dan ketiga, siswa asing bisa memilih penjuruan sesuai minat dan belajar bersama-sama siswa lokal. Setelah tamat dari SMA Meitoku, siswa asing melanjutkan ke universitas di Jepang.

Informasi Umum

Nama SekolahMEITOKU GIJUKU SENIOR HIGH SCHOOL
AlamatDonoura (Main Campus) : 160 Shimonakayama Uranouchi, Susaki-shi Kochi 785-0195
Tahun didirikan1973
Jumlah siswa855
Jam belajar per minggu30 jam
LINKhttps://www.meitoku-gijuku.ed.jp/

Jumlah Siswa Internasional

Cina197
Korea19
Thailand16
Mongolia10
Vietnam8
Taiwan2
Lainnya6

Keunggulan

1Memiliki pengalaman lebih dari 40 tahun pengalaman dalam mendidik siswa internasional.
2Memberikan konsultasi kepada siswa yang ingin melanjutkan ke universitas, memberi persiapan untuk melanjutkan studi, dan memberi dukungan pada pilihan studi siswa. Siswa dengan akademik yang bagus juga bisa melanjutkan ke universitas pilihan dengan jalur rekomendasi dari sekolah.
3Siswa asing dan siswa Jepang tinggal di asrama yang sama, sehingga dalam kehidupan sehari-hari pun siswa asing dapat melatih komunikasi berbahasa Jepang.

Program dan Biaya

Lainnya

Fasilitasasrama, ruang komputer, ruang musik, gymnasium, kantin, kios snack, kolam renang, UKS, aula, lapangan bisbol, lapangan bola, lapangan tenis, mini golf, ruang kendo, ruang judo, ruang aikido,  ruang sumo, ruang weightlifting, ruang tenis meja, laundry, ruang belajar mandiri.
Aktivitasprogram pengenalan budaya Jepang, karyawisata ke Kyoto, Osaka, Hiroshima, kegiatan ekstrakurikuler di bidang budaya (klub drama, klub seni, klub manga, klub bahasa Inggris, dll) dan bidang olahraga (softball, basket, voli, judo, kano, bulu tangkis, dll)
  
Special supportMeitoku menyediakan bimbingan dan konseling untuk setiap muridnya terutama siswa asing yang ingin melanjutkan ke perguruan tinggi. Ada kelas tambahan setelah pulang sekolah dan saat liburan sekolah. Meitoku juga mengadakan ujian tryout selama beberapa kali dalam setahun. 

Lokasi Meitoku Gijuku Senior High School

Ayo Daftar Sekarang! Kuota Terbatas

Hubungi Kami

Jeducation Indonesia

Pakuwon Tower Level 12 Unit B
Jl. Casablanca Kav. 88 
Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870

Tlp/wa :

Amalia: 0852-1580-2559 (Education Event)

Afi: +62 812-9726-5232 (Sekolah ke Jepang)

Nida: +62 812-1041-7571 (Kursus Online – Native Speaker)

Email : apply@jeducation.co.id

Hubungi Kami

Jeducation Indonesia

Pakuwon Tower Level 12 Unit B
Jl. Casablanca Kav. 88 
Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12870

Tlp/wa :

Amalia: 0852-1580-2559 (Education Event)

Afi: +62 812-9726-5232 (Sekolah ke Jepang)

Nida: +62 812-1041-7571 (Kursus Online – Native Speaker)

 

[mashshare]